Membuat Koneksi Visual Basic dengan Microsoft Access dan Crystal Report (Untuk Orang Awam)

     Ini adalah tutorial yang saya buat tahun 2011 lalu, Tutorial ini saya khususkan bagi teman - teman yang masih Pemula dalam mempelajari Visual Basic 6.0, Sebab Tutorial ini masih sangat sederhana. Maklum Fren's karena saya juga hanyalah seorang Pemula biasa yang ingin berbagi ilmu dengan teman - teman sekalian. Mungkin bagi teman - teman yang sudah mahir dalam Visual Basic 6.0 Tutorial ini tidak begitu diperlukan.

     OK, bagi teman - teman yang masih Pemula dalam membuat  Tutorial ini  saya memiliki beberapa Tujuan. Sehingga setelah teman - teman sekalian membacanya dapat memiliki Kemampuan Visual Basic 6.0 seperti yang tercantum pada Tujuan Tutorial ini.

Tujuan Tutorial ini :
  1. Pembaca mampu membuat Database sederhana di Microsoft Office Access
  2. Pembaca mampu membuat Koneksi Program yang dibuat menggunakan Microsoft Visual Basic
    6.0 dengan Database Access secara otomatis. (Program dapat terkoneksi secara otomatis dengan
    Database Access, meskipun Program tersebut dipindahkan ke Folder ataupun Local Disk lain)
  3. Pembaca mampu membuat Program sederhana dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0
  4. Pembaca mampu merancang Menu Pull-Down
  5. Pembaca mampu membuat Laporan sederhana dari Crystal Report 8.5 yang akan digunakan
    untuk menampilkan hasil pengolahan data dari Program yang di buat
  6. Pembaca mampu membuat Koneksi Program Visual Basic dengan Laporan yang dibuat dari
    Crystal Report 8.5
  7. Pembaca mampu menampilkan hasil Laporan Crystal Report dalam Bentuk Preview (Laporan
    ditampilkan ke layar Monitor)
  8. Pembaca mampu menampilkan hasil Laporan Crystal Report dalam Bentuk Print/Cetak
    (Laporan ditampilkan di kertas atau dengan kata lain Laporan bisa di Cetak secara langsung)
  9. Pembaca mampu membuat Gambar Background Program sederhana dengan menggunakan
    Adobe Photoshop sesuai dengan ukuran Form
  10. Pembaca mampu membuat file exe sebagai hasil akhir dari pembuatan Program
Bagi teman - teman yang tertarik untuk mendownload Tutorial dalam bentuk file PDF, silakan klik link dibawah ini :

Jika ingin mendownload contoh program Visual Basic-nya, klik link dibawah ini :

OK, Teman - teman Selamat Mencoba...!! dan Semoga Bermanfaat...!!

Source : http://www.JosiasMalansa.com

Josi@s n Friend's